FOTO : KUNJUNGAN KERJA ANGGOTA DPRD SULBAR DI KANTOR KEMENTRIAN DALAM NEGERI
PACEKO.COM, SULBAR,- Anggota DPRD Sulbar melakukan kunjungan kerja terkait konsultasi dan koordinasi tentang pembahasan program pembentukan peraturan daerah (Baperpemda) di Kantor Produk Hukum Daerah Dirjen Otda Kementrian Dalam Negeri, Jumat, 29 Nopember 2019. Tim Baperpemda diketuai oleh Syahrir Hamdani, didampingi anggota DPRD lainnya Risbar Berlian Bachri, M.Dalif Arsyad, Irbad Kaimuddin, Firman Argo Waskito, Andi Salehuddin, Taufiq Agus, Arsat Saggaf, Junset Budi Bombong. Pada pertemuan tersebut diterima oleh Kepala Seksi Wilayah III.B Subdit Wilayah III Produk Hukum Daerah Ditjen Otonomi Daerah Kemendgari, Ramandhika Suryasmara. (ADVETORIAL)